GANGGUAN KESEHATAN SETELAH LEBARAN
Ada tiga kelompok penyebab gangguan kesehatan yang sering terjadi setelah lebaran adalah sebagai berikut: Gangguan Kesehatan Akibat Kelelahan Perjalanan mudik yang melelahkan dan mengkonsumsi makanan tidak sehat meningkatkan resiko infeksi pernafasan atas, diare dan flu. Kurangnya waktu istirahat dan bergerak saat berkendara juga menyebabkan sakit kepala dan mengalami pegal-pegal. Gangguan Kesehatan Ringan tersebut bisa disembuhkan …