Dalam rangka menyambut HUT RI ke 74 maka di RSUD kabupaten Karanganyar mengadakan beberapa kegiatan dengan melibatkan semua karyawan/ petugas mulai dari PNS, Pegawai BLUD sampai dengan pihak ke III yang berada di lingkup RS. Hal ini bertujuan untuk memupuk rasa kebangsaan ,kebersamaan , sportifitas dan komitment yang tinggi.
Adapun kegiatan tersebut meliputi :
RANGKAIAN LOMBA
[/text_divider]
[column_1 parallax_bg=”disabled” parallax_bg_inertia=”-0.2″ extended=”” extended_padding=”1″ background_color=”” background_image=”” background_repeat=”” background_position=”” background_size=”auto” background_attachment=”” hide_bg_lowres=”” background_video=”” vertical_padding_top=”0″ vertical_padding_bottom=”0″ more_link=”” more_text=”” left_border=”transparent” class=”” id=”” title=”” title_type=”single” animation=”none” width=”1/1″ last=”true”]
-
Rangkaian Lomba
- Lomba Caping
- Lomba voli air
- Lomba Nyanyi
- Lomba Kebersihan
- Bulutangkis
Lomba caping, voli air dan nyanyi dilaksanakan pada hari Jum at tgl 9 Agustus 2019 Di lapangan voli RSUD Kabupaten . Rangkaian lomba ini sengaja dilaksanakan dalam satu waktu dan lokasi , hal ini selain untuk efiensi waktu , agar tampak meriah karena semua meluangkan waktu untuk hadir dengan tidak meninggalkan pelayanan .
Lomba Kebersihan dengan tema kebersihan, kerapian dan keindahan sesuai dengan tema HUT ke 74. Agar penialaian dapat dilaksanakan sesuai fuangsi ruang maka dibagi menjadi 3 kelompok yaitu :
- Kelompok pelayanan Rawat Inap
- Kelompok Pelayanan Rawat Jalan
- Kelompok Non Pelayanan
Yuri dari lomba kebersihan dari Instalasi Kesehatan lingkungan, Case Manajer dan PPI. Penilaian kejuraan meliputi : Juara I,Juara II, Juara III , terheboh dan teredukative.
-
UPACARA
Upacara memperingati HUT RI ke 74, Hari Sabtu tgl 17 Agustus di Halaman RSUD Kabupaten Karanganyar diikuti oleh seluruh sivitas RS ( strutural, dokter, Nakes, Perawat, staf administrasi dll ) dengan inspektur Bapak Direktur.
Rangkain acara pada upacar adalah sebagai berikut :
- Upacara
- Launcing Mars RSUD Kab. Karanganyar
- Penyerahan cindera mata bagi pegawai purna tugas
- Penyerahan hadiah pemenang lomba
Upacara di akhiri dengan ramah tamah seluruh karyawan.
-
Karnaval
Tema : SDM Unggul Indonesia Maju, pelaksanaan pada tgl 24 Agustus 2019
RS mengikuti rangkaian kegiatan dari kabupaten.
.
Author : Nur Miskiyah, S.KM. & Robi Jefferson, S.Kom.
Dokumentasi : Alvin Aperma, A.Md. & Robi Jefferson, S.Kom.